4 hari
Anda akan diajak mengunjungi Benteng Rotterdam (Benteng Ujung Pandang), yaitu Benteng pertahanan berbentuk Penyu yang sedang mengarah ke laut. Sore hari menuju Anjungan Pantai Losari Makassar yang pada sore hari ramai dikunjungi oleh warga Makassar dan para wisatawan. Makan malam di restaurant setempat. Check In hotel dan acara bebas.